Resep Pastel Kentang Panggang Lembut dan Enak

Resep Pastel Kentang Panggang. Kentang merupakan sayuran yang sangat familiar. Olahan seperti perkedel merupakan hasilnya. Tapi selain itu, kentang pun bisa diolah menjadi Pastel yang lezat. Lain halnya dengan perkedel yang prosesnya digoreng, kalo olahan kentang yang satu ini nantinya dipanggang dalam oven. Dari situlah, resep olahan kentang di bawah ini diberi nama Pastel kentang Panggang. Berikut selengkapnya.

Beberapa Bahan untuk Kulit Pastel yang harus disiapkan antara lain :
- Siapkan Bahan : Sebanyak 500 gr Kentang, kukus dan lembutkan
- Siapkan Bahan : Sebanyak 1 butir telur , kocok lepas
- Siapkan Bahan : Sebanyak 1 sdm mentega, cairkan
- Siapkan Bahan : Sebanyak ½ sdt garam
- Siapkan Bahan : Sebanyak ½ sdt  merica bubuk
- Siapkan Bahan : Sebanyak ¼ sdt pala bubuk

Beberapa Bahan untuk Isi Pastel yang harus disiapkan antara lain :
- Siapkan Bahan : Sebanyak 100 gr daging yang digiling
- Siapkan Bahan : Sebanyak 100 gr wortel, potong dadu kecil
- Siapkan Bahan : Sebanyak 50 gr kapri, potong miring
- Siapkan Bahan : Sebanyak 50 gr jagung manis, diparut
- Siapkan Bahan : Sebanyak 3 butir bawang merah, rajang lembut
- Siapkan Bahan : Sebanyak 2 siung bawang putih, rajang lembut
- Siapkan Bahan : Sebanyak ¾ sdt garam
- Siapkan Bahan : Sebanyak ¼ sdt merica bubuk
- Siapkan Bahan : Sebanyak ¼ sdt pala bubuk
- Siapkan Bahan : Sebanyak ¼ sdt gula pasir
- Siapkan Bahan : Sebanyak 30 gr soun, rendam air panas dan tiriskan
- Siapkan Bahan : Sebanyak 1 sdm seledri yang dirajang lembut
- Siapkan Bahan : Sebanyak 100 ml air
- Siapkan Bahan : Sebanyak 1 sdm margarin untuk menumis

Untuk Bahan Olesan:
- Siapkan Bahan : Sebanyak 1 kuning telur, kocok lepas

Cara Membuat Resep Pastel Kentang Panggang Lembut dan Enak

1. Silakan panaskan wajan yang sudah ada margarinnya. Masukan bawang merah dan bawang putih lalu Tumis hingga harum.
2. Silakan tambahkan daging giling, potongan wortel, kapri dan jagung manis. Aduk rata sampai matang.
3. Silakan masukan bumbu seperti merica bubuk, pala bubuk, garam, dan gula pasir, Aduk rata. Lalu beri siraman dengan menuangkan air. Masak sampai meresap dan matang.  Terakhir masukkan soun dan seledri. Aduk rata.
4. Silakan ambil baskom untuk membuat adonan kulit, masukan kentang campurkan dengan  kocokan telur, mentega, garam, merica bubuk, dan pala bubuk. Aduk rata.
5. Silakan ambil pinggan anti panas, oles tipis dengan margarin. Lalu tuangkan sebagian adonan kulitnya. Tambahkan juga tumisan sebagai isian pastel. Kemudian tutup dengan sisa adonan kulitnya. Sebelum dipanggang, terlebih dulu beri olesan kuning telur.
6. Silakan nyalakan oven dengan temperatur 180 derajat Celcius, lalu masukan dan panggang selama 30 menitan. Angkat dan hidangkan.
Semua bahan dan cara membuat Pastel Kentang Panggang sudah dibagikan, selanjutnya Anda mencobanya ya....

Related Posts:

0 Response to "Resep Pastel Kentang Panggang Lembut dan Enak"

Posting Komentar